LPKA Tomohon Terima Kunjungan Ditjen Pemasyarakatan

IMG 20240429 WA0044

Tomohon – Sabtu (27/04) Lembaga Pembinaan Khusus Anak (LPKA) Kelas II Tomohon, Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Sulawesi Utara (Kanwil Kemenkumham Sulut), menerima langsung kedatangan dari Direktorat Jenderal Pemasyarakatan dalam rangka pencapaian Target Kinerja Direktorat Jenderal Pemasyarakatan Tahun 2024 dan sebagai wujud implementasi 3+1 Kunci Pemasyarakatan Maju.

Kunjungan ini merupakan rangkaian dari kegiatan Supervisi Pelayanan Tahanan dan Anak dan Pengelolaan Benda Sitaan dan Barang Rampasan Negara. Teguh Imanto selaku Kepala Pokja Pelayanan Tahanan dan Anak bersama tim DitjenPas disambut langsung oleh Kasubag Umum LPKA Tomohon, Troi Oroh di ruang kerjanya. Kegiatan dilanjutkan dengan monitoring dan evaluasi terkait pelaksanaan pelayanan hukum bagi anak binaan.

#RonaldLumbuun
#KumhamSemakinPasti
#KanwilKemenkumhamSulut
#KemenkumhamSulut
#lpkatomohon
@kemenkumhamri

LPKA TOMOHON CEKATAN*
Cerdas, Edukatif, Kreatif, Aktif, Terampil, Aman, Netral

Peta LPKA Tomohon

Identitas satker

LPKA KELAS II TOMOHON
JL. PL. Kaunang, Kel. Kolongan Satu, Kec. Tomohon Tengah, Kota Tomohon, 95441

Telepon : (0431)3159576, Faksimile: (0431) 3159589

Email Kehumasan
lpkatomohon20@gmail.com

Email Aduan
lpkatomohon20@gmail.com

logo besar kuningLEMBAGA PEMBINAAN KHUSUS ANAK KELAS II TOMOHON

 

 

Hari ini244
Kemarin508
Minggu ini1533
Bulan ini7524
Total 221659

16-05-2024