Hasil Karya Anak Binaan LPKA Tomohon Dibeli Pengunjung

WhatsApp Image 2024 05 06 at 09.07.38 05b57605

 

Tomohon – Jumat (03/05) Lembaga Pembinaan Khusus Anak (LPKA) Kelas II Tomohon, Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Sulawesi Utara (Kanwil Kemenkumham Sulut), berhasil menjual hasil karya anak binaan kepada pengunjung.

Penjualan ini merupakan hasil keterampilan anak binaan, suatu kebanggaan bagi anak binaan dengan bisa menghasilkan produk-produk yang bisa diperjual belikan. Sebagai bentuk apresiasi, karya anak binaan ini dijual secara langsung di galery hasil karya anak binaan berlokasi di LPKA Tomohon dan saat ini LPKA berhasil menjual karya anak binaan kepada Yayasan Christ For All Nations dalam kunjungannya.

#RonaldLumbuun
#KumhamSemakinPasti
#KanwilKemenkumhamSulut
#KemenkumhamSulut
#lpkatomohon
@kemenkumhamri

LPKA TOMOHON CEKATAN*
Cerdas, Edukatif, Kreatif, Aktif, Terampil, Aman, Netral

Peta LPKA Tomohon

Identitas satker

LPKA KELAS II TOMOHON
JL. PL. Kaunang, Kel. Kolongan Satu, Kec. Tomohon Tengah, Kota Tomohon, 95441

Telepon : (0431)3159576, Faksimile: (0431) 3159589

Email Kehumasan
lpkatomohon20@gmail.com

Email Aduan
lpkatomohon20@gmail.com

logo besar kuningLEMBAGA PEMBINAAN KHUSUS ANAK KELAS II TOMOHON

 

 

Hari ini51
Kemarin451
Minggu ini51
Bulan ini9517
Total 223652

20-05-2024