LPKA Tomohon Gelar Upacara Tabur Bunga Dalam Rangka Memperingati HBP Ke-60

IMG 20240425 WA0126

Tomohon – Kamis (25/04) Lembaga Pembinaan Khusus Anak (LPKA) Kelas II Tomohon, Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Sulawesi Utara (Kanwil Kemenkumham Sulut), melaksanakan upacara tabur bunga sehubungan dengan Hari Bakti Pemasyarakatan ke-60 dan sebagai bentuk penghormatan para pahlawan yang telah berjasa.

Pelaksanaan upacara ini dilaksanakan di Taman Makam Pahlawan Dr. G.S.S.J Ratulangi Tondano serta Kepala LPKA Tomohon Heri Sulistyo, menjadi Inspektur pada upacara tabur bunga yang diikuti oleh seluruh pegawai Lapas Tondano, LPP Manado dan LPKA Tomohon.

Tidak hanya menunjukkan penghargaan dan penghormatan, pelaksanaan upacara ini juga menjadikan semangat kebersamaan dalam membangun lingkungan yang lebih baik di dalam lembaga pemasyarakatan.

 

#RonaldLumbuun
#KumhamSemakinPasti
#KanwilKemenkumhamSulut
#KemenkumhamSulut
#lpkatomohon
@kemenkumhamri

LPKA TOMOHON CEKATAN*
Cerdas, Edukatif, Kreatif, Aktif, Terampil, Aman, Netral

Peta LPKA Tomohon

Identitas satker

LPKA KELAS II TOMOHON
JL. PL. Kaunang, Kel. Kolongan Satu, Kec. Tomohon Tengah, Kota Tomohon, 95441

Telepon : (0431)3159576, Faksimile: (0431) 3159589

Email Kehumasan
lpkatomohon20@gmail.com

Email Aduan
lpkatomohon20@gmail.com

logo besar kuningLEMBAGA PEMBINAAN KHUSUS ANAK KELAS II TOMOHON

 

 

Hari ini93
Kemarin533
Minggu ini1624
Bulan ini4015
Total 218150

09-05-2024