LPKA Tomohon Ikuti Sosialisasi SPPn AB

WhatsApp Image 2023 09 19 at 16.27.38 2

 

Tomohon – Selasa (19/09) Lembaga Pembinaan Khusus Anak (LPKA) Kelas II Tomohon, Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Sulawesi Utara (Kanwil Kemenkumham Sulut), mengikuti Sosialisasi Instrumen Sistem Penilaian Pembinaan Anak Binaan (SPPn AB) secara virtual.

 

Kegiatan yang diselenggarakan oleh Direktorat Jenderal Pemasyarakatan Kemenkumham bekerja sama dengan Centre for Detention Studies ini diikuti jajaran Direktorat Bimbingan Kemasyarakatan dan Pengentasan Anak, dan perwakilan dari LPKA seluruh Indonesia.

 

Dalam kegiatan ini, Direktur Bimbingan Kemasyarakatan dan Pengentasan Anak memberikan sosialisasi terkait Standar SPPn AB, dan dilanjutkan dengan Sosialisasi Instrumen SPPn AB oleh Kepala Subdirektorat Pendidikan dan Pengentasan Anak. Di akhir sosialisasi, dilakukan simulasi pengisian instrumen SPPn AB.

 

#RonaldLumbuun
#KumhamSemakinPasti
#KanwilKemenkumhamSulut
#KemenkumhamSulut
#lpkatomohon
@kemenkumhamri

LPKA TOMOHON CEKATAN*
Cerdas, Edukatif, Kreatif, Aktif, Terampil, Aman, Netral

Peta LPKA Tomohon

Identitas satker

LPKA KELAS II TOMOHON
JL. PL. Kaunang, Kel. Kolongan Satu, Kec. Tomohon Tengah, Kota Tomohon, 95441

Telepon : (0431)3159576, Faksimile: (0431) 3159589

Email Kehumasan
lpkatomohon20@gmail.com

Email Aduan
lpkatomohon20@gmail.com

logo besar kuningLEMBAGA PEMBINAAN KHUSUS ANAK KELAS II TOMOHON

 

 

Hari ini36
Kemarin451
Minggu ini36
Bulan ini9502
Total 223637

20-05-2024