LPKA Tomohon Ikuti Pendampingan Penyusunan LKjIP

IMG 20231021 WA0009

 

 

Tomohon – Jumat (20/10) Lembaga Pembinaan Khusus Anak (LPKA) Kelas II Tomohon, Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Sulawesi Utara (Kanwil Kemenkumham Sulut), yang diwakili oleh Bendahara, Darlin Siahaan, dan Staf Keuangan, Rendi Rumambi, mengikuti Pendampingan Penyusunan Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LKjIP).

 

Kegiatan Pendampingan Penyusunan LKjIP ini bertujuan untuk memastikan laporan kinerja instansi pemerintah di lingkungan Kemenkumham Sulut disusun secara akuntabel dan tepat waktu serta sesuai dengan Kepmenkumham Nomor M.HH-01.PR.03 Tahun 2023. Adapun LKjIP sebagai bentuk akuntabilitas pelaksanaan tugas sekaligus upaya dalam mencapai visi dan misi yang telah dipercayakan kepada Kemenkumham Sulawesi Utara serta untuk mempertanggungjawabkan penggunaan anggaran di tahun berjalan.

 

 

#RonaldLumbuun

#KumhamSemakinPasti

#KanwilKemenkumhamSulut

#KemenkumhamSulut

#lpkatomohon

@kemenkumhamri

 

LPKA TOMOHON CEKATAN*

Cerdas, Edukatif, Kreatif, Aktif, Terampil, Aman, Netral

Peta LPKA Tomohon

Identitas satker

LPKA KELAS II TOMOHON
JL. PL. Kaunang, Kel. Kolongan Satu, Kec. Tomohon Tengah, Kota Tomohon, 95441

Telepon : (0431)3159576, Faksimile: (0431) 3159589

Email Kehumasan
lpkatomohon20@gmail.com

Email Aduan
lpkatomohon20@gmail.com

logo besar kuningLEMBAGA PEMBINAAN KHUSUS ANAK KELAS II TOMOHON

 

 

Hari ini51
Kemarin451
Minggu ini51
Bulan ini9517
Total 223652

20-05-2024